
Visitasi Monev Penilaian Badan Publik Tahun 2022
Rabu (6/7/2022), Tim dari Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Barat mendatangi Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Barat dalam rangka melakukan Visitasi Monitoring dan Evaluasi serta Pemeringkatan Keterbukaan Informasi Badan Publik Kalimantan Barat Tahun 2022. Visitasi dilakukan untuk mengukur Komitmen,...